PEMETAAN DAERAH RAWAN BENCANA ALAM di Aceh Timur berbasis WebGIS


Penulis : 

Maya Maulita, S.Kom., M.Kom.  

Dr. Nurdin, S.Kom., M.Kom. 

 

ISBN:  978-623-145-599-4

 

Desain Sampul dan Tata Letak:  Abu Syahla Khairun 

 

Penerbit : Mitra Ilmu 

 

Ukuran : 

23 x 15 cm (Standar UNESCO) 

 

Kantor:  

Jl. Talak Salapang (Dekat Kampus UNISMUH Makassar) 

Hp. 081340021801/ 0852-9947-3675/ 0821-9649-6667 

Email : mitrailmua@gmail.com  

Website : www.mitrailmumakassar.com 

Anggota IKAPI Nomor: 041/SSL/2022 

 

Cetakan pertama: Juli 2024 

SINOPSIS :

Buku ini disusun sebagai salah satu upaya untuk memberikan  kontribusi  dalam  meningkatkan pemahaman  dan  kesadaran  akan  pentingnya  mitigasi bencana,  khususnya  di  wilayah  Aceh  Timur  yang memiliki  sejarah  panjang  dalam  menghadapi  bencana alam.  Aceh  Timur,  dengan  letak  geografis  yang  unik dan  kondisi  sosial  ekonomi  yang  kompleks,  seringkali terpapar oleh berbagai jenis bencana alam. Oleh karena itu,  pemetaan  daerah  rawan  bencana  menjadi  sangat penting untuk dilakukan. Melalui  pemetaan  berbasis  WebGIS,  diharapkan dapat  dihasilkan  informasi  spasial  yang  akurat  dan terkini mengenai kerentanan wilayah terhadap bencana. Informasi  ini  dapat  menjadi  dasar  bagi  pemerintah, masyarakat,  dan  lembaga  terkait  dalam  mengambil keputusan dan tindakan mitigasi yang efektif.