KONSEP DASAR KOSMETIK
Penulis :
Abdul Rahim, S.Farm., M.Farm
Emy Susanti, S.Farm., M.Biomed. Apt
Ersi Arviana Ikhsan, S.Farm., M.Farm., Apt
ISBN:
Desain Sampul dan Tata Letak:
Sulaiman
Penerbit :
Mitra Ilmu
Ukuran :
23 x 15 cm (Standar UNESCO)
Kantor:
Jl. Kesatuan 3 No. 11 Kelurahan Maccini Parang
Kecamatan Makassar Kota Makassar
Hp. 081340021801/ 0852-9947-3675/ 0821-9649-6667
Email : mitrailmua@gmail.com
Website : www.mitrailmumakassar.com
Anggota IKAPI Nomor: 041/SSL/2022
Cetakan pertama: April 2024
SINOPSIS
Buku ini membahas tentang Konsep Dasar Kosmetik.
Kosmetik sendiri telah menjadi sebuah kebutuhan penting bagi
setiap orang terutama wanita. Salah satu kosmetik yang banyak
digunakan adalah krim pemutih wajah. Menurut Parengkuan
(2013) krim pemutih (whitening cream) merupakan salah satu
sediaan kosmetik yang memiliki khasiat untuk memutihkan dan
memudarkan noda hitam pada kulit dibuat dari bahan kimia dan
bahan lainnya. Menurut data Kementrian Perindustrian (2018),
industri kosmetik nasional berkembang sangat pesat mencapai
empat kali lipat dibandingkan pertumbuhan ekonomi nasional
pada tahun 2017.