PENYESUAIAN DAN EFIKASI DIRI MAHASISWA RANTAU


Penulis : 

Dra. Jofie Hilda Mandang, MS  

Theophany Deasinatalia Kumaat, S.PSi., M.Si  

Brigita Milene Turang, S.Psi 

 

Editor : 

Mario E. Wantah, S.Psi., M.Pd 

 

ISBN:  

 

Desain Sampul dan Tata Letak:  

Sulaiman 

 

Penerbit : 

Mitra Ilmu 

 

Ukuran : 

23 x 15 cm (Standar UNESCO) 

 

Kantor:  

Jl. Kesatuan 3 No. 11 Kelurahan Maccini Parang 

Kecamatan Makassar Kota Makassar 

Hp. 081340021801/ 0852-9947-3675/ 0821-9649-6667 

Email : mitrailmua@gmail.com  

Website : www.mitrailmumakassar.com 

Anggota IKAPI Nomor: 041/SSL/2022 

 

Cetakan pertama: Maret 2024 


SINOPSIS 

 

 

Semakin  hari  semakin  banyak  orang  yang  menyadari 

betapa pentingnya pendidikan, oleh karena banyak lulusan sekolah 

menengah atas yang memutuskan untuk melanjutkan pendidikan 

ke jenjang perguruan tinggi. Saat individu diterima oleh perguruan 

tinggi  maka  individu  bisa  dikatakan  sebagai  mahasiswa. 

Mahasiswa adalah individu yang sedang menempuh pendidikan di 

perguruan  tinggi,  sedangkan  mahasiswa  rantau  adalah  individu 

yang memilih untuk melanjutkan pendidikan di perguruan tinggi 

yang berada diluar daerah tempat tinggal individu tersebut.