MENUJU GENERASI SEHAT (Panduan Praktis Pencegahan Stunting untuk Ibu Hamil)
Penulis :
Dr. Triseu Setianingsih, SKM., MKM.
ISBN: 978-623-145-330-3
Desain Sampul dan Tata Letak:
Sulaiman
Penerbit :
Mitra Ilmu
Ukuran :
23 x 15 cm (Standar UNESCO)
Kantor:
Jl. Kesatuan 3 No. 11 Kelurahan Maccini Parang
Kecamatan Makassar Kota Makassar
Hp. 081340021801/ 0852-9947-3675/ 0821-9649-6667
Email : mitrailmua@gmail.com
Website : www.mitrailmumakassar.com
Anggota IKAPI Nomor: 041/SSL/2022
Cetakan pertama: Oktober 2023
SINOPSIS
Salah satu kunci dalam mencegah stunting adalah melalui
peran ibu pada saat hamil. Ibu hamil memiliki peran yang sangat
penting dalam memastikan pertumbuhan dan perkembangan yang
optimal bagi janin yang dikandungnya. Makanan yang dikonsumsi
oleh ibu hamil, gaya hidup yang sehat, serta perawatan dan
dukungan yang diberikan kepada ibu hamil dapat memberikan
dampak yang signifikan pada pencegahan stunting. Namun
sayangnya, masih banyak ibu hamil yang kurang mendapatkan
informasi dan pemahaman yang memadai mengenai pentingnya
pencegahan stunting dan langkah-langkah yang harus dilakukan.
Buku ini hadir untuk membantu para Ibu hamil dengan
memberikan panduan praktis tentang bagaimana pencegahan
stunting.