PENGANTAR KETERAMPILAN MENULIS
Penulis :
Muhammad Doni Sanjaya, M.Pd.
Muhammad Rama Sanjaya, M.Pd.
Darningwati, M.Pd.
Erwanto, M.Pd.
Inawati, M.Pd.
Aryanti Agustina, M.Pd.
Putri Resti Maulia
ISBN: 978-623-145-108-8
Desain Sampul dan Tata Letak:
Sulaiman
Penerbit :
Mitra Ilmu
Kantor:
Jl. Kesatuan 3 No. 11 Kelurahan Maccini Parang
Kecamatan Makassar Kota Makassar
Hp. 0813-4234-5219/081340021801
Email : mitrailmua@gmail.com
Website : www.mitrailmumakassar.com
Anggota IKAPI Nomor: 041/SSL/2022
Cetakan pertama: Mei 2023
SINOPSIS
Melalui buku ini, penulis ingin mengajak para mahasiswa dan
kalangan umum untuk belajar teori dan praktek pengantar
keterampilan menulis secara langsung dan praktis. Teori
pengantar keterampilan menulis, memang tidak dapat dipisahkan
dari kehidupan manusia. Para mahasiswa diharapkan dapat belajar
tentang teori pengantar keterampilan menulis seperti paragraf,
makalah, proposal kegiatan, laporan kegiatan, proposal penelitian,
artikel ilmiah, tajuk rencana, surat dinas, resensi, iklan, dan
picture.