EKSPLORASI PEPTIDA BIOAKTIF ANTIKANKER DARI HIDROLISAT PROTEIN KEDELAI
Penulis :
Sandra Hermanto
Tarso Rudiana
Auliyah Aisyah Nugraha
Dhea Amelinia Fitri
ISBN: 978-623-8211-97-5
Desain Sampul dan Tata Letak:
Sulaiman
Penerbit :
Mitra Ilmu
Kantor:
Jl. Kesatuan 3 No. 11 Kelurahan Maccini Parang
Kecamatan Makassar Kota Makassar
Hp. 0813-4234-5219/081340021801
Email : mitrailmua@gmail.com
Website : www.mitrailmumakassar.com
Anggota IKAPI Nomor: 041/SSL/2022
Cetakan pertama: Maret 2023
SINOPSIS
Buku ini mengkaji tentang peptida bioaktif antikanker yang
berasal dari protein nabati telah banyak dilaporkan. Namun,
belum ada penelitian yang mengkaji karakteristik peptida
bioaktif antikanker yang berasal dari protein kacang kedelai
hasil hidrolisis enzim bromelain. Rayaprolu et al. (2017) telah
melakukan penelitian mengenai aktivitas antikanker peptida
bioaktif kacang kedelai yang dihidrolisis menggunakan enzim
alkalase terhadap sel kanker payudara MCF-7 dan mendapatkan
hasil nilai IC50 sebesar 654 μg/mL (fraksi peptida 5-10 kDa).